PEKANBARU - Meski seorang Kepala Satuan Kerja (Satker) lulusan asesment, tidak serta-merta menjabat selama dua tahun sesuai dengan UU Aparatur Sipil Negara (ASN). Jika kinerja tidak sesuai fakta integritas, kepala daerah bisa menggantikannya lebih awal.
Staf Ahli Bidang Pemerintahan Kemendagri, Suhajar Diantoro mengatakan pejabat yang tidak mencapai target kepala daerah bisa saja diganti. "Tidak mesti menunggu dua tahun. Kalau tidak sesuai kontrak kerja, dalam satu tahun bisa saja diganti," kata dia.
Menurutnya, pejabat tinggi pratama yang sudah dilantik harus komitmen menjalankan tugasnya sesuai kontrak dengan kepala daerah. Apabila kepala dinas itu tidak bisa, wajib diganti.
Menanggapi hal itu, Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Riau H Arsyadjuliandi R?chman, berjanji akan mengevaluasi pejabatnya tidak maksimal itu. Plt Gubri pun sudah memahami, jika pejabat tidak maksimal itu harus diganti.
"Memang seperti itu, bisa diusulkan. Ini nanti Januari akan ada evaluasi lagi," tegasnya. (das)
- Regional
- Kampar
Pejabat Asesment Bisa Diganti Lebih Awal, Januari Akan Ada Evaluasi
Tim Redaksi
Ahad, 20 Desember 2015 - 15:11:19 WIB

Tulis Komentar
IndexPilihan Redaksi
IndexTergiur Upah 20 Juta, Residivis Narkoba di Pekanbaru Kembali Ditangkap
Jelang Lebaran, Pemko Pekanbaru Gelar Pasar Murah di 15 Kecamatan
Polresta Pekanbaru Sidak Minyak Goreng, Pastikan Tak Ada Penyimpangan
Gratis! Pelajar Pekanbaru Bisa Naik Bus TMP Tanpa Bayar Mulai Hari Ini
Pekanbaru Genjot Ketahanan Pangan, Lahan Jagung Pipil Disiapkan di Tenayan Raya
Berita Lainnya
Index Regional
Benda Terlarang Ditemukan di Lapas Selatpanjang, Razia Digencarkan
Kamis, 13 Maret 2025 - 01:30:36 Wib Regional
Gerakan Pangan Murah Hadir di Kantor Bersama Cut Nyak Dien, Ini Daftar Harga Sembako Murah
Kamis, 13 Maret 2025 - 01:28:55 Wib Regional
Kapolda Riau Gelar Gelar Buka Puasa Bersama TNI-Polri dan Forkopimda, Pererat Sinergitas
Rabu, 12 Maret 2025 - 21:27:02 Wib Regional
Jalan Lintas Timur Pelalawan Terendam Banjir, Kendaraan Kecil Dilarang Melintas
Rabu, 12 Maret 2025 - 20:51:35 Wib Regional