Mati Lampu Lagi, Ini Jadwal Pemadaman Listrik di Pekanbaru Mulai 27-30 November

Mati Lampu Lagi, Ini Jadwal Pemadaman Listrik di Pekanbaru Mulai 27-30 November
Ilustrasi.

PEKANBARU - PT.PLN (Persero) Wilayah Riau Kepulauan Riau Area Pekanbaru kembali akan melakukan pemeliharaan dan perbaikan jaringan listrik tegangan menengah.

Dari rilis yang diterima, pemadaman aliran listrik akan dilakukan dalam rang meningkatkan  kualitas pelayanan dan mengantisipasi terjadinya gangguan yang lebih besar.

Berikut ini informasi jadwal dan lokasi pemadaman listrik mulai dari Senin 27 November hingga Kamis 30 November mendatang.

Senin 27 November 2017
09:00 – 13:00 WIB

JL. Soekarno Hatta, JL. Sidomulyo
LBS Kehutanan, JL. Arengka, JL. Pelita. JL. Damai Langgeng, JL. Karyawan, JL. Muhajirin. JL. Rawa Bening, JL. Sentosa, JL. Teropong, JL. Taman Arengka Indah, JL. Pribadi

Jl. Air Hitam, Jl. Sm Amin, JL. Rajawali, Jl. Sekuntum, Jl. Srikandi, Jl. Delima, Jl. Melati, Jl. Lobak, Jl. Arengka
JL. Utama Teuku Bey, JL. SeiMintan, JL. Griya Tika Utama, JL. Karya Ujung

Jl. Air Hitam, Jl. Beringin, Prm. Villa Nuansa, Srikandi Ujung, Jl. Tambusai - Nangka Ujung ( Rs Muhammadiyah, Mall Ska, Rs Prima ) Jl Air Hitam

Jl. H R Subrantas ( Setelah Simp. Tabek Gadang), Riau Pos Jl. PutriTujuh, Jl. Marsan, Jl. Melur, Kantor Kehutanan, Ramayana Subrantas, Babusallam, Spbu Sepakat, Jl. Purwodadi, Citra Garden Uip, Zarona, Amik, Primkopad

Jl. Garuda Sakti Km 3, Sungai Sibam, Pasar Minggu, Desa Mataram, Desa Sriwajaya, Sungai Galuh, Ptp V, PantaiCermin
Jl.Soekarno Hatta, Lotte Mart, Jl.Waringin, Jl.Jasa ,Jl.Tambusai Rumah Sakit Eka Hospital Dan Sekitarnya.

Jl. Garuda Sakti Km 1 - Km 3, Jl. Merpati Sakti, Jl. Hr Subrantas ( Simp Panam - Rri ), Jl. Bulu China, Jl. Taman Karya, Jl. Melati Sampai Simpang Naga Sakti, Jl. Ketitiran PT. 328

Jl.Siak Ii, Jl.Riau, Jl.Soekarno Hatta, Jl.Jenderal, Jl.Durian, Jl.Dahlia, Jl. Rajawali, Jl. Serayu, Jl.Darma Bhakt, Jl. Melur Dan Sekitarnya.
Jl. Riau, Mall Ciputra Seraya, Jl. Kemuning, Pasar Senapelan Dan Sekitarnya.

Selasa 28 November 2017
09:00 – 13:00 WIB

Jl.Cempaka, Jl.Teratai, Jl.A.Yani, Rs Santa Maria , Jl.Pangeran Hidayat, Jl.Cut Nyak Dien ,Jl. Agussalim, Jl.Sudirman Dan Sekitarnya

Kamis 30 November 2017
09:00 – 13:00 WIB

Desa Batu Langkah, Desa Kabun, Desa Giti, Desa Aliantan, Desa Puo Raya, Desa Tandun, Desa Langgak, Desa Koto Tandun, Desa Boncah Kusuma, Desa Kasikan, Desa Kumain, DesaTapung Jaya, Desa Desa Dayo, Desa Bono Tapung, Desa Sungai Kuning, Desa Bukit Intan Makmur,

Desa Intan Jaya, Desa Tanah Datar, Tanah Abang, Desa Mandau, Kota Lama, Kota Intan, Kembang Damai, Pagaran Tapah, Jl. Jend Sudirman, Desa Ujung Batu Timur, Kelurahan Ujung Batu, DesaNgaso, DesaLubukJambu, Desa Penghijauan, Desa Pagaran Tapah.

Jl. Lintas Timur Km 55 S.D Km 21, Pt. Jalur Perkasa Saktikuma Km 55, Desa Rantau Baru, Desa Kiyap Jaya, Desa lubuk Ogong

Jl. Lintas Timur Km 55 S.D Km 61, Desa Makmur Sp-6, Desa Bukit Agung Sp-5, Desa Mekar Jaya Sp-5, Desa Kumbara Sp-4, Desa Bukit Harapan Sp-3, Desa Buana Bhakti Sp-2, DesaDelima Jaya Sp-1

Catatan:
Jadwal dan waktu dapat berubah sewaktu – waktu sesuai kondisi Trafo daya Gardu Induk.

Rilis


Berita Lainnya

Index
Galeri