Kuansing- Terciptanya Sinergitas TNI bersama rakyat, Babinsa Desa Pulau Bayur Koramil 06/Cerenti Kodim 0302/Inhu Pratu Dandy Zulfahmi membantu warga membangun rumah Pak Rian salah satu warga Desa Pulau Bayur Kecamatan Cerenti Kabupaten Kuansing, Kamis (11/7/2024).
Gotong royong maupun Komunikasi Sosial (Komsos) rutin dilakukan oleh para Babinsa, guna menjalin hubungan yang harmonis sekaligus membantu mengatasi kesulitan masyarakat di desa binaan. Dengan membantu kesulitan warga yang kita lakukan, merupakan wujud kepedulian Babinsa kepada warga binaan, ujarnya.
Menurut Babinsa Pratu Dandy Zulfahmi gotong royong yang dilaksanakan Babinsa bersama warga masyarakat desa binaan bertujuan untuk meringankan beban masyarakat sekaligus membangun keakraban dan kekeluargaan. Sehingga diharapkan keberadaan Babinsa di tengah-tengah masyarakat dapat diterima dan berdampak positif.
Sebagai TNI harus menjaga hubungan keharmonisan dan kebersamaan dengan masyarakat, serta bisa memberikan rasa aman dan nyaman di wilayah desa binaannya,ucap Babinsa Pratu Dandy Zulfahmi.
Pemilik rumah,Pak Rian menyampaikan terima kasih kepada Babinsa yang telah peduli dalam membantu proses pembangunan rumahnya. Semoga keakraban dan kekompakan seperti sekarang ini dapat terus diterapkan kepada penerus generasi muda kita.
- Nasional
- Kuansing
Bahu-membahu Dengan Warganya Babinsa Koramil 06/Cerenti Kodim 0302/Inhu Bantu Bangun Rumah Di Kecamatan Cerenti
Ales Putra
Kamis, 11 Juli 2024 - 09:34:27 WIB

Tulis Komentar
IndexPilihan Redaksi
IndexAkses ke Dua Desa di Kuansing Terputus Akibat Pangkal Jembatan Ambles
Mobil AMAN Siap Berkeliling, Warga Pekanbaru Tak Perlu Jauh Urus Adminduk
Masyarakat Jangan Cemas, Stok Minyakita Aman dan Takaran Sesuai
Tarif Parkir Baru di Pekanbaru Segera Berlaku, Ini Hasil Pertemuan Pemko dan PT YSM
Berita Lainnya
Index Nasional
Antisipasi Lonjakan Pemudik, Polri Percepat Operasi Ketupat 2025 di Beberapa Wilayah
Jumat, 14 Maret 2025 - 20:58:26 Wib Nasional
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Perwira Tinggi, Rotasi Kapolda di Berbagai Wilayah
Jumat, 14 Maret 2025 - 20:51:27 Wib Nasional
Polri Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme Berkedok Ormas untuk Lindungi Investasi
Jumat, 14 Maret 2025 - 20:26:21 Wib Nasional
Jaga Integritas, Dewan Pers Imbau Jangan Layani Permintaan THR Mengatasnamakan Wartawan
Kamis, 13 Maret 2025 - 23:09:41 Wib Nasional